Simbol Indonesia Bangkit, Menparekraf Jadi Pengunjung Pertama Desa Wisata Nglanggeran di Masa Pandemi
Menteri Pariwsata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf), Sandiaga Salahuddin Uno menjadi pengunjung pertama di Desa Wisata Nglanggeran, Kecamatan Patuk, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta setelah sebelumnya desa ini tutup selama pandemi Covid-19.…